Apa itu Dedicated CS

Share

Hallo Pebisnis, pasti para pebisnis pernah mengalami, ada beberapa costumer yang nyaman dilayani oleh 1 CS/Admin tertentu saja, Dedicated CS solusinya, melalui fungsi ini membantu CS agar bisa handle costumer tertentu secara terus menerus walaupun sudah di “Akhiri Obrolan”. Berikut saya sampaikan panduannya :

 

  1. Aktifkan Setting Dedicated CS di app.klikwa.net
    Setting Dedicated CS

    Gambar 1 . Aktifkan setting Dedicated CS

     

  2. Login dengan hak akses “Admin” di chat.klikwa.net => Pilih chat yang akan di set Dedicated CS
    Login sebagai "Admin"

    Gambar 2. Login sebagai “Admin” dan pilih chat yang akan di set Dedicated CS

     

  3. Pilih “Edit” Kontak
    Edit Kontak

    Gambar 3. Edit Kontak

     

  4. Pilih CS yang akan di set Dedicated CS
    Pilih CS yang akan di set Dedicated CS

    Gambar 4 . Pilih CS yang akan di set Dedicated CS

    Dalam kasus ini saya set CS “Rifky” sebagai Dedicated CS nya lalu klik “Simpan”

  5. Setelah di setting seperti panduan diatas, CS lain selain “Rifky” tidak bisa terima chat dari “Rizal”, berikut salah satu contohnya
    CS lain tidak bisa terima Chat

    Gambar 5. CS lain tidak bisa terima Chat

     

Demikian beberapa tahapan untuk setting Dedicated CS pada klikwa, untuk detail lebih lanjut bisa hubungi kami disini.

Bagikan jika tutorial ini bermanfaat:

Facebook
Twitter
WhatsApp
Telegram

Panduan yang Mungkin Juga Anda Butuhkan :